Pembangunan Fly Over Simpang Pos Akhir Tahun, Ganti Rugi Harus Tuntas

Rabu, 19 Oktober 20110 komentar

SISA BANGUNAN: Warga Jalan Jamin Ginting mencari sisa bangunan rumah yang masih bisa digunakan, Sabtu (15/10) lalu.
Warga Jalan Jamin Ginting mencari sisa bangunan rumah yang masih bisa digunakan, Sabtu (15/10) lalu.

Belum tuntasnya persoalan ganti rugi lahan, dikhawatirkan dapat mengganggu jadwal pembangunan jembatan layang (fly over) Simpang Pos. Pasalnya, Kementerian Pekerjaan Umum (PU) bisa saja menunda kucuran dana pembangunan jembatan layang tersebut jika ganti rugi lahan ini belum tuntas juga hingga Desember 2011 ini.
“Nanti warga juga yang rugi. Kalau masalah ini tidak tuntas juga hingga akhir tahun, kita khawatir masalah ini sampai ke Kementrian PU di Jakarta dan menyebabkan tertundanya pembangunan dari jadwal yang sudah direncanakan,” kata Kepala Satker Metropolitan Balai Jalan dan Jembatan Wilayah Sumut Kementerian PU Pusat Mulatua Sinaga, Rabu (19/10).
Bagikan Berita Ini :
 
Support : Creating Website